Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Metode Alami Mendatangkan Banyak Pengunjung ke Blog

Gambar
Trafik Blog Seorang Blogger pasti senang sekali ketika melihat statistik kunjungan ke blognya terus meningkat dari puluhan naik jadi ratusan dan kemudian bahkan ribuan. Meningkatkan kunjungan ke blog memang ada banyak caranya, bisa dibagi dua yaitu cara yang natural atau alami dan cara yang tidak alami itu istilah yang saya gunakan. Cara yang natural atau alami adalah cara yang biasa digunakan oleh blogger-blogger murni yang tidak bertujuan untuk mencari penghasilan dengan adsense atau yang lain. Sedangkan cara yang tidak natural atau tidak alami yang pastinya lebih ribet dan susah itu digunakan oleh blogger-blogger yang pekerjaannya bertujuan SEO atau untuk mencari penghasilan. Kali ini saya membahas cara yang natural untuk meningkatkan pengunjung blog. Supaya kunjungan ke blog terus meningkat, ada beberapa tips yang dapat anda lakukan seperti yang sedang saya kerjakan saat ini. Metode Alami Mendatangkan Banyak Pengunjung ke Blog 1. Meningkatkan Kualitas Artikel yang Akan Dipublikas

Mendapatkan Ide Tulisan yang Berkualitas dan Original untuk Blog

Gambar
Sebagai seorang blogger pastinya diharuskan untuk merawat dan mengupdate konten atau artikel dalam blog sehingga nantinnya blog akan menjadi selalu up to date dan banyak dikunjungi yang nantinya akan memudahkan untuk proses pendaftaran program iklan Google Adsense atau yang lainnya, sehingga dari blog, kita juga bisa mendapatkan penghasilan. Kali ini saya akan bercerita tentang Ide, karena ide adalah salah satu hal yang paling sering digunakan sebagai alasan oleh para blogger ketika mereka tidak bisa membuat sebuah artikel untuk di- post pada blog mereka. Banyak blogger yang menyampaikan bahwa mereka tidak tahu harus menulis apa?, tidak ada ide untuk menulis apa. Alasan-alasan seperti itu adalah alasan yang terlalu dibuat-buat dan tidak masuk akal, karena sebenarnya persoalan ide itu, ada banyak sekali ide yang bisa didapatkan di sekitar kita serta ide juga bisa didapatkan dari mana saja, bahkan kalau Dewi Lestari "Ide itu seperti aliran sungai di alam bawah sadar kita, kita hany

Mendaftarkan Blog ke Webmaster Agar Terindeks Oleh Mesin Pencari - Google

Gambar
Sebelum saya membahas bagaimana cara mendaftarkan blog anda ke webmaster google, ada baiknya kita sebagai blogger tau apa itu webmaster serta apa fungsi dan manfaatnya untuk blog yang kita miliki. Webmaster sendiri merupakan sesorang ataupun group yang bekerja dan bertanggung jawab untuk merawat sebuah website agar tetap berjalan baik sebagaimana mestinya. Merawat juga bisa berhubungan dengan pekerjaan membuat, mengupdate, serta mengembangkan program untuk website yang kita miliki. Webmaster juga beratanggung jawab untuk membuat website ataupun blog agar tetap aktif dan dapat dinikmati oleh pengunjung secara baik serta terhindar dari berbagai pelanggaran baik itu pelanggaran dari luar seperti pembajakan website ataupun dari dalam website itu sendiri yang disebabkan oleh software atau perilaku manusia itu sendiri. Untuk kasus kali ini, saya akan menggunakan Webmaster tools dari Google yang merupakan layanan gratis dari situs mesin pencari google itu sendiri. Webmaster tools google berf

Kisah Negeri di Atas Awan - Dieng

Gambar
Kisah Negeri di Atas Awan - Dieng. Dataran tinggi Dieng, jika anda merencanakan untuk berkunjung ke Dieng, jangan lupa untuk membawa baju tebaldan hangat, karena Dieng itu dingin sekali. Apalagi saat bulan Juni atau Agustus biasanya adalah puncak musim dingin di Dieng, suhunya bisa mencapai di bawah 0 derajat celsius. Pemandangan di Dieng sangat menakjubkan, matahari terbit disana disebut dengan Golden Sunrise karena cahayanya yang mirip kilau emas, itu yang biasanya dikatakan oleh para wisatawan pengunjung Dieng. Bukit Sikunir. Ketika pagi menjelang, banyak sekali para wisatawan mengunjunginya. Sikunir ini merupakan bagian dari Desa Sembungan, desa paling tinggi di pulau Jawa. Para wisatawan yang berkunjung ke Dieng pasti menyempatkan diri untuk mampir ke sini. Cahaya matahari dari puncak Sikunir berwarna seperti kunyit dalam bahasa Jawa berarti kunir, maka dari itu dinamakanlah Puncak Sikunir. Dieng tanahnya para dewa. Kalau kata orang-orang tua jaman dahulu, di sini adalah tempat de

Meningkatkan Trafik Blog dengan Metode Sederhana - SEO

Gambar
Meningkatkan Trafik Blog dengan Metode Sederhana - SEO. Mungkin beberapa dari anda masih bertanya-tanya bagaimana cara untuk meningkatkan visitor website atau blog yang anda miliki. Hal tersebut juga saya alami sebagai Blogger yang masih baru bergabung dan berhubungan dengan hal-hal semacam itu. Baiklah, setelah kesana-kemari mencari-cari informasi tentang bagaimana caranya supaya blog kita memiliki banyak pengunjung setiap hari, minimal 1000 pengunjung setiap harinya. Akhirnya saya dapat menarik beberapa kesimpulan untuk meningkatkan pengunjung blog yang saya dan anda sekalian miliki. Kali ini saya akan berfokus pada SEO On Page SEO On Pages merupakan salah satu metode optimasi SEO yang dilakukan dari sebuah postingan yang anda miliki. Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk membuat SEO On Page, antara lain sebagai berikut. 1. Buatlah Judul Artikel yang Menarik dan Berisi Kata Kunci Setiap artikel pastinya harus mempunyai judul. Serta judul tersebut juga diusahakan dapat mendeskr

Iklan Adsense Tidak Muncul di Blog - Cara Mengatasinya

Gambar
Apakah anda pernah mengalami seperti apa yang baru saja saya alami? Yaitu ketika kita menambahkan space iklan adsense pada blog, akan tetapi hanya tersedia space kosong tanpa adanya iklan yang tampil di dalamnya. Padahal sudah kita cek di google adsense bahwa iklan tersebut sudah aktif dan sudah terpasang pada blog kita. Ada beberapa penyebab yang mungkin terjadi berkaitan dengan hal tersebut yang menyebabkan iklan adsense tidak muncul pada space iklan blog kita. 1. Akun Anda Sebelumnya Ditolak Jika permohonan Adsense anda sebelumnya ditolak, maka server Google telah memutuskan untuk tidak menayangkan dan fungsi Adsense untuk penelusuran pada situs iklan manapun pada blog anda. Kemunculan iklan pada blog bisa tertunda sampai 48 Jam, sementara untuk penelusuran bisa tertunda hingga sampai 1 minggu. 2. Kode Adsense Belum Diterapkan dengan Benar Untuk memverifikasi bahwa kode Adsense telah diterapkan dengan benar, pertama-tama, buka blog anda di browser, kemudian lihat sumber halaman. Lal

Mengenai Sambel Krodak atau Krosak

Gambar
Sambal krodak adalah sambal yang paling mudah untuk di buat menurut saya mungkin juga favorit juga bagi kebanyakan orang di daerah BARLINGMASCAKEB karena kemudahannya. Krodak di ambil dari kata bahasa jawa kowek Banyumas-an, mengacu pada bunyi kerodak saat beradu antara cobek dan ulegan. Berkaitan dengan sambel krodak saya akan mencoba untuk berbagi resep cara membuatnya sebagai berikut. Bahan yang di butuhkan antara lain :   Cabe rawit  sesuai dengan level yang di inginkan bisa 1 sampai dengan 10 ataupun 11 sesuai kemampuan menahan rasa pedas, saya bisa sampai 8. Bawang putih 1 siung cukup. Garam 1 sendok teh. Gula merah sepotong, seperlunya. Minyak goreng secukupnya. Alat yang di butuhkan cukup cobek dan ulegan. Langkah yang perlu di lakukan untuk membuat sambal  krodak. Sebagai berikut. Siapakan cobek dan ulegan. Masukkan cabe, bawang putih, garam. Uleg sampe halus, baru masukkan gula merah uleg lagi. Terakhir tambahkan minyak gorengnya, aduk sampai rata. Sambal krodak siap di sajik

Bendera Indonesia Terbalik di Buku Souvenir SEA Games 2017 Malaysia - Apakah Sebuah Kesengajaan atau Tidak?

Gambar
Upacara pembukaan SEA Games ke 29 yang megah di Stadion Bukit Jalil Sabtu malam ternyata menyisakan insiden serius terakait kesalahan simbol negara.  Bendera merah putih Indonesia yang yang terpampang di buku souvenir SEA Games untuk tamu undangan ternyata dicetak terbalik. Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi di venue polo air komplek olahraga Bukit Jalil pada minggu menyatakan, kesalahan lambang negara bukan hanya satu, melainkan dua, dan terjadi pada buku panduan yang sama. Kini pemerintah tengah menunggu permohonan maaf secara formal dari Malaysia. " Saya buka semuanya souvenir spesial begini, baru kita kaget dan saya terus melihat, disituah kemudian kami mengerti bahwa warrna yang sangat sederhana saja salah, sementara bendera negara lain yang rumit itu benar " kata Imam Nahrawi yang menjabat sebagai Menteri Pemuda dan Olahraga. " Karena sibuk sekali, tentu kita tidak menyamaikan itu. Dan kalau sudah begini ini, semua peserta, semua negara perwakilan organisasi

Alasan Kenapa Bandung Menjadi Destinasi Wisata yang Mantap dan Disebut-Sebut Sebagai Kota Bidadari-nya Indonesia

Gambar
Alasan mengapa Bandung layak disebut sebagai Kota Bidadari-nya Indonesia. Indonesia memang banyak menyimpan banyak wanita-wanita cantik khas Asia dengan kulit mulus dan wajah cantik mempesona, tapi jika kita bertanya wanita-wanita cantik di Indonesia, Bandung bisa jadi jawabannya. Sebagai Ibu kota Jawa Barat, Bandung adalah kota paling maju di Indonesia dengan berbagai infrastruktur yang serba lengkap, selain itu Bandung juga menjadi pusat bisnis dan pendidikan di Jawa Barat karena banyak lapangan pekerjaan dan universitas di kota yang dipimpin oleh Ridwan Kamil ini. Tak heran bila wanita-wanita cantik dari seluruh Indonesia berkumpul ke Kota Kembang ini, baik itu untuk bekerja ataupun untuk belajar.  Sejauh mata memandang selalu ada wanita cantik, pantas saja kalau Bandung disebut sebagai Kota Bidadari-nya Indonesia. Berikut alasan kuat mengapa Bandung layak disebut sebagai Kota Bidadari-nya Indonesia. 1. Perempuan Bandung Relatif Jauh dari Stres Apa Hubungannya stres dengan kecantika

Ternyata Perusahaan Teknologi Ternama Juga Pernah Merilis Produk yang dianggap Produk Gagal - Produk Gagal dari Perusahan Teknologi Ternama Dunia

Gambar
Segala sesuatu yang dibuat oleh manusia pasti bisa gagal meskipun produk yang dibuatnya sangat menarik, bahkan perusahaan teknologi sekelas Google juga pernah mengalami kegagalan dalam memasarkan produknya.  Mau tau apa saja contoh produk yang dianggap gagal dari perusahaan teknologi ternama? Baiklah langsung cek TKP 1. Microsoft Kin Ponsel yang keluarkan dengan harga 1-juta-an rupiah ini ternyata menjadi salah satu gadget yang punah hanya dalam waktu dua bulan loh. Meskipun berbagai macam strategi telah dilakukan oleh Microsoft untuk mempertahankan ponsel ini, mulai dari meningkatkan fitur hinga menurunkan harga bahkan tim pengembang Microsoft Kin kini telah melebur menjadi satu bersama tim pengembang Windows Phone 7. Gadget ini di rilis pada tanggal 12 April 2010 dan dihentikan pada 20 Juni 2010. Terlalu singkat untuk ukuran perusahaan ternama sekelas Microsoft ya. 2. Amazone Firephone Sebagai anak muda yang trendi dan tau perkembangan teknologi, pasti tau dong situs Amazone? Yup, Am

Si Doi Sering Lama Bahkan Tidak Membalas Chat? Kenapa? Ada Beberapa Kemungkinan

Gambar
Pernah gak sih kalian merasakan seperti apa yang saya rasakan? Sebagai seorang cowo, yang lagi mencari seorang pendamping hidup, mencari seorang kekasih, yang awalnya waktu kenalan pertama, chat gak pernah sepi dari si doi, tapi beberapa waktu kemudian menjadi seolah menjadi pengemis balasan chat?  Atau bisa dibilang PDKT aja udah gagal, jadi mau apa lagi? mending ditinggal ngopi ya gak sih? Oke tanpa basa basi lagi, ini dari pengalaman yang baru saja saya alami nih :D. Alasan kenapa doi tiba-tiba menghilang dari peredaran. 1. Sibuk dengan pekerjaanya Alasan yang pertama ini, biasanya terjadi kalo si doi memang punya pekerjaan yang tidak bisa ditinggalkan, seperti pekerjaan kantor yang masih banyak jadi belum sempat pegang HP dan membalas chat dari kita. sebagai seorang cowo yang baik, lebih baik jangan diganggu. 2. Kuota habis Sebagai pengguna smartphone yang setiap hari tidak bisa lepas dari internet, kita pasti membutuhkan kuota data untuk berinternet ria, juga untuk membuka aplikas

Sebenarnya apa itu “ETA TERANGKANLAH”? Kenapa bisa viral? ini komentar Opick sang pencipta lagu

Gambar
Akhir-akhir ini dunia maya Indonesia sedang digegerkan dengan Eta Terangkanlah yang dipadukan dengan joged mulai dari instagram bahkan di Youtube juga sudah banyak yang membuat video tentang eta terangkanlah tersebut. Apa sebenarnya eta terangkanlah itu? Eta terangkanlah diadaptasi dari lagu opick berjudul Khusnul Khotimah yang sebenarnya merupakan lagu yang mendalam, namun dengan adanya cover lagu tersebut dengan suara yang lucu serta suara akapela yang apa adanya menjadikannya sebuah lagu yang terkesan lucu. Lalu apa kata opick sang pencitpa lagu? “Bagi saya lagu ini sangat mendalam, saya juga sangat jarang menyanyikan lagu ini, karena butuh emosi yang luar biasa untuk menyanyikan lagu ini di atas panggung” berikut tutur Opick. Akan tetapi Opick tidak mempermasalahkan hal tersebut, beliau menganggap ini merupakan sebuah ekspresi dari masyarakat menanggapi karyanya. Malah Opick mempersilahkan mereka yang ingin membuat parodi lagunya tanpa harus repot-repot meminta izin kepadanya, kare