Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

Beberapa Hal Penyebab Laptop atau Komputer Lemot - Windows

Gambar
Bekerja di bidang industri kreatif memang cukup menjanjikan namun kita juga dituntut untuk memiliki mobilitas yang tinggi, perangkat laptop-pun menjadi teman baik yang selalu diajak kemanapun anda pergi. Namun apa yang harus dilakukan jika laptop kesayangan kamu mulai terasa lambat saat digunakan untuk bekerja. Bagi pengguna awam, penurunan kinerja laptop atau komputer bisa menjadi masalah memusingkan dan bukanlah perkara yang mudah untuk dihadapi. Maka dari itu kali ini akan saya tuliskan beberapa penyabab laptop lemot dan solusinya. 1. Hard Drive Melemah Hal pertama yang harus anda lakukan adalah mengetahui jenis hard drive atau hard disk yang digunakan oleh laptop anda, jika ternyata masih menggunakan tipe hard drive konvensional yakni HDD atau Hard Disk Drive maka disarankan untuk mengganti hard drive ke jenis SSD atau Solid State Drive yang memiliki kemampuan lebih cepat dan awet dibandingkan dengan HDD. HDD memang memiliki beberapa kelemahan yang bisa mempengaruhi performa

Penemuan yang Seharusnya tidak Pernah Dicitakan di Kehidupan Manusia

Gambar
Penemuan yang Seharusnya tidak Pernah Dicitakan di Kehidupan Manusia Masih ingat kan kisah tragis bom Nagasaki dan Hiroshima yang terjadi pada tahun 1945. Ya itu merupakan pelajarna sejarag yang selalu dipelajari di bangku sekolah. Apakah anda tahu seperti apa cara untuk membuat bom denga ledakan luar biasa seperti itu? Inilah penemuan sang profesor legendaris, Albert Einstein yang sebenarnya malah di salah gunakan oleh manusia modern. Tidak hanya bom atom, masih banyak penemuan lain yang terlarang dan seharusnya tidak pernah diciptakan. Sebab dengan penemuan tersebut banyak yang justru membuat beragam produk untuk menghancurkan umat manusia. Lalu apa saja penemuan terlarang tersebut? 1. Atom - E=MxCxC Seperti yang sudah disebutkan diawal, pengeboman dua kota di Jepang merupakan buah hasil yang diciptakan oleh Albert Einstein. Karena penemuannya berupa E=MxCxC (E=MxC kuadrat) nama Einstein langsung melambung tinggi. Namun siapa sangka jika dia masih hidup dan menyaksikan dunia saat ini

Riset Kata Kunci Untuk Mengoptimasi Artikel Blog – Keyword Research

Gambar
Riset Kata Kunci Untuk Mengoptimasi Artikel Blog – KeywordResearch  Kali ini saya akan menulis tentang riset kata kunci untuk membuat artikel di blog atau website yang anda miliki. Jadi kalau anda ingin membuat sebuah artikel untuk dipublikasikan di blog atau website yang anda miliki, langkah pertama yang sebaiknya anda lakukan adalah me-riset kata kunci terlebih dahulu kira-kira artikel yang seperti apa yang banyak dicari orang di internet. Untuk mencari artikel artikel yang seperti apa yang banyak dicari orang di internet, kita bisa melakukan riset kata kunci atau keyword research. Untuk melakukan riset kata kunci ini sebenarnya ada banyak cara, tapi utuk kali ini saya hanya akan membahas dengan dua cara. 1. Google Sugest Google sugest itu semacam pencarian yang disarankan oleh mesin pencari google. Semisal anda mengetik “jual batik” pada mesin pencari google maka anda akan melihat beberapa kata lanjutan setelah kata “jual batik” di bawah kolom pencarian, itu tadi yang dinamakan go

Eksotisme Alam Bukit Sawangan yang Memanjakan Mata dan Menenangkan Jiwa

Gambar
Eksotisme Alam Bukit Sawangan yang Memanjakan Mata dan Menenangkan Jiwa Kebumen mempunyai satu destinasi wisata baru yang belakangan ini jadi lokasi favorit para pengunjung, inilah Bukit Sawangan. Keindahan alam perbukitan, hamparan laut selatan yang luas juga tawarkan sensasi detik-detik matahari tenggelam. Sawangan juga tidak jauh dari lokasi Pantai Menganti dan masih merupakan satu deretan wisata pantai selatan Kebumen. Untuk sampai di lokasi bukit Sawangan , pengunjung harus berjalan kaki hampir 500 meter dari lokasi parkir kendaraan dengan menyusuri anak tangga dan jalan setapak. Rasa lelah terbayar bila merasakan kesejukan udara dan indahnya pemandangan di puncak Bukit Sawangan. Bila anda beruntung, saat cuaca sedang cerah anda bisa memburu foto eksotisme sunset yang berada di samping Nusakambangan, Cilacap. Meskipun anda tidak bisa menikmati matahari tenggelam karena cuaca buruk, anda tak perlu kecewa karena tetap bisa berswa foto atau selfi di atas papan cinta. “Pantai Sawang

Destinasi Wisata di Kebumen, Pantai Menganti dengan Beribu Pesona Alamnya

Gambar
Destinasi Wisata di Kebumen, Pantai Menganti dengan Beribu Pesona Alamnya. Hamparan bukit nan hijau berpadu dengan hamparan pantai serta ratusan perahu nelayan yang berjajar rapi siap memanjakan mata para pengunjung, selamat datang di kawasan wisata pantai Menganti di Desa Karangduwur, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah. Kawasan wisata yang berjarak 40 KM dari kota Kebumen ini cukup mudah dijangkau. Lokasi wisata ini juga masih satu kecamatan dengan berbagai lokasi wisata di Kabupaten Kebumen, seperti Goa Jatijajar , Goa Petruk, Pantai Logending, dan masih banyak lagi lokasi wisata di Kecamatan Ayah ini. Tak sekedar menyajikan keindahan pantainya, di kawasan ini kita juga bisa bersantai di bukit Menganti. Ada juga lembah Mengoneng, area camping, sunset area, hingga Jembatan Merah Gebyuran. Nah yang terakhir itu menjadi lokasi favorit bagi pengunjung yang gemar ber-swafoto atau selfi. Jembatan Merah Gebyuran merupakan jembatan dari papan kayu berwarna merah yang berada di atas batu karang